DETERMINAN KEPUASAAN KERJA KARYAWAN

  • Binar Dwiyanto Pamungkas Samawa University
  • Yadi Hartono Samawa University
  • Suprianto Suprianto Samawa University
Keywords: Kepuasaan Kerja Karyawan, PLS

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah mengkaji Hygiene Factor dan pengaruhnya terhadap kepuasan kerja karyawan dan menguji secara empirik variabel yang berpengaruh lebih dominan terhadap kepuasan kerja karyawan pada Bidang Operasi dan Pemeliharaan Pembangkit Listrik PT PLN (Persero) UPK Tambora. Data kuantitativ dalam penelitian ini berupa skoring terhadap jawaban responden berkaitan dengan hygine factors dan tingkat kepuasan karyawan Bidang Operasi dan Pemeliharaan Pembangkit Listrik PT PLN (Persero) UPK Tambora dengan menggunakan kuisioner serta jawaban responden dijadikan dalam bentuk angka menggunakan sekala likert atau skor kepuasan. Seluruh populasi pada penilitian ini diambil menjadi sampel yang berjumlah 104 orang. Hasil penelitian menunjukan secara parsial terdapat 2 (dua) variabel hygiene factor yang berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan karyawan yaitu variabel kebijakan dan peraturan perusahaan; serta variabel upah atau gaji.

References

[1] Affandi, M. 2002. Pengaruh Iklim Organisasi Terhadap Kepuasan Kerja, Komitmen Kerja dan Kinerja Pegawai. Undip, Semarang.
[2] Ghozali, Imam. 2011. Structural Equation Modeling: Metode Alternatif Dengan Partial Least Square. Badan Penerbit UNDIP, Semarang.
[3] Gima, Sugiama. 2008. Metode Riset Bisnis dan Manajemen. Guardaya Intimarta, Bandung.
[4] Jurges, Hendrik. 2003. Age, Cohort, and the Slump in Job Satisfaction among West German Workers. Labour, Vol 17.
[5] Nirmalasari, Yohana Fransiska. 2018. Analisis Pengaruh Faktor Hygiene dan Faktor Motivator Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Pada PT Karya Guna Ekatama. Jurnal Parsimonia Vol. 5. NO. 2 Agustus 2018 : 199-210.
[6] Robbins, Stephen P. 2010. Manajemen Edisi Delapan Jilid Dua. PT. Indeks Kelompok Gramedia, Jakarta.
[7] Stevianus. 2015. Pengaruh Faktor Hygiene dan Motivator Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Pada PT. Rianto Prima Jaya. Jurnal Ekonomi Bisnis Volume 20 No. 1, April 2015. Fakultas Ekonomi, Universitas Gunadarma, Depok, Jawa Barat.
[8] Sugiyono. 2009. Metode Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif. CV. Alfabeta, Bandung.
[9] Suprianto, Rudi Masniadi, dkk. 2020. Hygiene Factor and Its Effects on Employee Satisfaction of PT. PLN (Persero) UPK Tambora. Indonesian Journal of Social Sciences and Humanities, Vol. 1 No. 2, 2020: 77-86
[10] Wizaksana, Aswin. 2012. Teori Motivasi-Hygiene Herzberg dan Kepuasan Kerja Karyawan dengan Variabel Mediasi Berupa Pandangan Terhadap Uang (Studi Kasus: PT. X Indonesia Finance). Program Studi Ekstensi Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia, Jakarta.
Published
2022-12-09
How to Cite
Pamungkas, B., Hartono, Y. and Suprianto, S. (2022) “DETERMINAN KEPUASAAN KERJA KARYAWAN”, Jurnal Ilmiah Hospitality, 11(2), pp. 1161-1168. doi: 10.47492/jih.v11i2.2332.
Section
Articles