PEMBERIAN TANAH ALLUVIAL TERHADAP PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI BAWANG MERAH (ALLIUM ASCALONICUM L) DI MEDIA GAMBUT

  • Elfi Yenny Yusuf Fakultas Pertanian Universitas Islam Indragiri
Keywords: Tanah Alluvial, Tanah Gambut, Bawang Merah

Abstract

Tujuan Penelitian ini mengetahui pengaruh kombinasi tanah alluvial dan tanah gambut sebagai media tanam terhadap pertumbuhan dan produksi bawang merah (Allium ascollanicum L). Penelitian dilaksanakan bulan Janurai sampai Maret Tahun 2020 bertempat di Kebun percobaan Universitas Islam Indragiri Tembilahan. Rancangan penelitian yang digunakan adalah rancangan acak kelompok (RAK) non faktorial, terdiri dari 7 perlakuan  terdiri dari dan 3 ulangan. A0 = Tanah Gambut, A1 = Tanah Aluvial, A2 = Tanah Gambut + 2 Kg Pupuk Kandang, A3 =  Tanah Aluvial + 2 Kg Pupuk Kandang, A4 =  Tanah gambut +  Tanah alluvial ( 1:1) +  2 Kg Pupuk Kandang, A5 =  Tanah gambut + Tanah  alluvial ( 1:2) +2 Kg  Pupuk Kandang, A6 =  Tanah gambut + Tanah alluvial (2:1) +  2 Kg Pupuk Kandang. Data yang diperoleh dianalisis secara statistik menggunakan analisis sidik ragam (uji F) dan  dilanjutkan dengan Tukey HSD pada taraf 5%. Hasil penelitian menunjukkan Perlakuan A5 mampu meningkatkan parameter yaitu Tinggi tanaman, jumlah umbi per rumpun, bobot basah umbi per rumpun, bobot kering umbi per rumpun bobot umbi layak jual; Perlakuan A5 merupakan perlakuan terbaik dalam pemberian tanah aluvial terhadap pertumbuhan dan produksi bawang merah (Allium ascallonicum L.) pada media gambut

References

[1] Y. Anggriani, Pengaruh Jarak Penetes Irigasi Bawah Permukaan (Subsurface Irrigation) Terhadap Budidaya Bawang Merah (Allium ascalonicum L.) Pertanian Bertingkat. repositori.usu.ac.id, 2019.
[2] Y. Syawal, “Budidaya Tanaman Bawang Merah (Allium Cepa L.) Dalam Polybag Dengan Memanfaatkan Kompos Tandan Kosong Kelapa Sawit …,” Jurnal Pengabdian Sriwijaya. ejournal.unsri.ac.id, 2019, [Online]. Available: https://ejournal.unsri.ac.id/index.php/jpsriwijaya/article/viewFile/7530/3796.
[3] T. E. Pakpahan, T. Hidayatullah, and ..., “Aplikasi Biochar dan Pupuk Kandang terhadap Budidaya Bawang Merah Di Tanah Inceptisol Kebun Percobaan Politeknik …,” Agrica …, 2020, [Online]. Available: https://ejournal.polbangtanmedan.ac.id/index.php/agrica/article/view/41.
[4] W. Adiyoga, M. Prathama, and ..., “Analisis Anggaran Parsial dan Usahatani Teknik Semai pada Budidaya Bawang Merah True Shallot Seed (Partial and Farm Budget Analysis of Some Sowing …,” J. …, 2020, [Online]. Available: http://ejurnal.litbang.pertanian.go.id/index.php/jhort/article/view/10812.
[5] I. Setyowati, R. Witjaksono, and R. Kaliky, “Resistensi Petani Terhadap Inovasi Budidaya Bawang Merah Di Lereng Gunung Sumbing Temanggung,” JSEP (Journal Soc. …, 2020, [Online]. Available: https://jurnal.unej.ac.id/index.php/JSEP/article/view/14429.
[6] N. N. Arya, I. K. Mahaputra, and I. M. Budiartana, “Perbaikan Kelayakan Usahatani Bawang Merah pada Dataran Tinggi di Bali Melalui Perbaikan Teknologi Budidaya (Improving Feasibility of Shallot Farming at …,” Jurnal Hortikultura. core.ac.uk, 2020, [Online]. Available: https://core.ac.uk/download/pdf/326036117.pdf.
[7] F. R. Basundari, “Analisis Teknik Budidaya Bawang Merah Pada Off Season di Kabupaten Sorong,” J. PANGAN, 2020, [Online]. Available: http://jurnalpangan.com/index.php/pangan/article/view/467.
[8] M. Jasri, “Diagnosis Hama dan Penyakit Tanaman Bawang Merah Menggunakan Sistem Pakar,” J. Inf. Syst. Graph. Hosp. …, 2019, [Online]. Available: https://jurnal.istts.ac.id/index.php/insight/article/view/12.
[9] A. Astoro, “Kajian Teknis Pengembangan Budidaya Bawang Merah (Allium Ascalonicum L.) Di Kecamatan Belitang III Kabupaten OKU Timur,” J. Bakti Agribisnis, 2021, [Online]. Available: https://jurnal.stiperbelitang.ac.id/index.php/jurnal-bakti-agribisnis/article/view/100.
[10] I. Habibi, Aktivitas Petani dalam Budidaya Bawang Merah (Allium Ascalonicum L.) di Desa Sukasari Kaler Kecamatan Argapura Kabupaten …. repositori.unsil.ac.id, 2019.
Published
2021-08-28
How to Cite
Yusuf, E. (2021). PEMBERIAN TANAH ALLUVIAL TERHADAP PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI BAWANG MERAH (ALLIUM ASCALONICUM L) DI MEDIA GAMBUT. Jurnal Inovasi Penelitian, 2(3), 1047-1052. https://doi.org/10.47492/jip.v2i3.821
Section
Articles