ANALISIS ORANG MARAH MELALUUI MEDIA TELEGRAM (TINJAUANTEORI INTEGRITAS)

  • Dini Fitriani STKIP Kusuma Negara
  • Muhammad Awin Alaby STKIP Kusuma Negara
Keywords: Psikolinguistik Orang Marah,Teori Integritas & Percakapan Pada Telegram

Abstract

Rasa marah merupakan bidang kajian Psikologi. Psikologi merupakan ilmu kejiwaan. Psikologi memiliki kaitan yang erat dengan linguistik, dalam hal ini psikologi menentukan aspek berbahasa seseorang. Hal tersebut dapat kita amati lewat gerak-gerik atau tindakannya. Sebagai salah satu contoh, yang diteliti dalam penelitian ini adalah gejala psikolinguistik orang yang sedang marah yang diamati melauli percakapan di media social yang salah satunya diambil dari percakapan di Telegram. Gejala psikolinguistik orang marah atau keadaan marah umumnya disebabkan oleh suatu permasalahan yang di alami seseorang. Permasalahan yang dialami seorang individu akan berpengaruh terhadap pikiran dan perasaan yang mengakibatnya orang tersebut marah. Rasa marah ini nantinya akan tertuang atau tercermin melalui tindakan yang masih tergolong bisa diatasi dan yang tidak bisa diatasi.

References

[1] Albin, Rochelle Semmel. 1986. Emosi, Bagaimana Mengenal, Menerima dan Mengarahkannya. Yogyakarta: Kanisius.
[2] Chaer, Abdul. 2002. Psikolinguistik (Kajian Teoritik). Jakarta: Rineka Cipta.
[3] Dardjowidjojo, Soenjono. 1985. Perkembangan Linguistik di Indonesia. Jakarta: Arcan.
[4] Field, John. 2003. Psycholinguistics A Resource Book For Students. Routledge Taylor&Francis Group.
[5] Fritz dan Hitzig dalam Jamie Ward. 2015The Student's Guide to Cognitive Neuroscience New York: Psychology Press.
[6] Mahsun. 2005. Metode Penelitian Bahasa. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.
[7] Michael Garman,19990. Psycholinguistics, Cambridge: Cambridge Univeristy Press.
[8] Moloeng, Lexy J, 2005. Metodelogi Penelitian Kualitatif. Bandung: Remaja Rosdakarya.
[9] Nikleas, 1998. Pengantar Linguistik untuk Guru Bahasa, Jakarta : Proyek Pengembangan Lembaga Pendidikan.
[10] Sears, David O dkk. 1992. Psikologi Sosial.Jakarta: Erlangga
Published
2021-05-30
How to Cite
Fitriani, D., & Alaby, M. (2021). ANALISIS ORANG MARAH MELALUUI MEDIA TELEGRAM (TINJAUANTEORI INTEGRITAS). Jurnal Inovasi Penelitian, 2(1), 247-252. https://doi.org/10.47492/jip.v2i1.626
Section
Articles