PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, LOCUS OF CONTROL, KOMITMEN ORGANISASI DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN DI ROY SENTOSO COLLECTION

  • Made Hendri Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa, Yogyakarta
  • Kusuma Candra Kirana Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa, Yogyakarta
Keywords: Gaya kepemimpinan, Locus of Control, Komitmen Organisasi & Budaya Organisasi.

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh gaya kepemimpinan, locus of control, komitmen organisasi dan budaya organisasi terhadap kinerja karyawan. Populasi penelitian ini menggunakan 50 karyawan Roy Sentoso Collection. Pengumpulan data dilakukan dengan kuesioner. Pengujian menggunakan Systematic Random Sampling dimana data diolah menggunakan SPSS 25.terhadap kepuasan kerja. Hasil pada penelitian ini menunjukkan bahwa gaya kepemimpinan berpengaruh secara negatif dan tidak signifikan pada kinerja karyawan, locus of control berpengaruh secara negatif dan tidak signifikan pada kinerja karyawan, komitmen organisasi berpengaruh negatif dan tidak signifikan pada kinerja karyawan dan budaya organisasi berpengaruh signifikan pada kinerja karyawan.

References

[1] Ary, I. R., & Sriathi, A. A. A. (2019). Pengaruh Self Efficacy Dan Locus Of Control Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Pada Ramayana Mal Bali). E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana, 8(1), 30. https://doi.org/10.24843/ejmunud.2019.v08.i01.p02
[2] Fahmi, M., Agung, S., & Rachmatullaily, R. (2018). Gaya Kepemimpinan Dan Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan. Inovator, 7(1), 90. https://doi.org/10.32832/inovator.v7i1.1462
[3] Hadiwijaya, Hendra, P. P. (2012). Effect of Styles of Leadership and Motivation To Employee Performance (Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Motivasi pada unit usaha pengembangan dan lingkungan PT KEBUN MITRA OGAN BATURAJA. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis (JENIUS), 5(81483).
[4] Khairizah, A., Noor, I., Suprapto, A., Publik, J. A., Administrasi, F. I., & Brawijaya, U. (2016). ( Studi pada Karyawan di Perpustakaan Universitas Brawijaya Malang ). Jurnal Administrasi Publik (JAP), Vol. 3, No. 7, Hal. 1268-1272, 3(7), 1268–1272.
[5] Klau, R. O. (2015). Pengaruh Kepemimpinan Dan Pengawasan Terhadap Disiplin Kerja Karyawan Pada Pt. Perkebunan Nusantara Iii (PERSERO). Ekp, 13(01), 61–70.
[6] Kusuma, A. H. P., Rina., & Syam, A. H. (2018). The main role of locus of control and professional ethics on lecturer’s performance (Indonesian lecturer empirical study). International Review of Management and Marketing, 8(5), 9. https://www.econjournals.com/index.php/irmm/article/view/6884%0Ahttps://ideas.repec.org/a/eco/journ3/2018-05-2.html%0Ahttps://www.researchgate.net/publication/327339720_International_Review_of_Management_and_Marketing_The_Main_Role_of_Locus_of_Control_and
[7] Muis, M. R., Jufrizen, J., & Fahmi, M. (2018). Pengaruh Budaya Organisasi Dan Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan. Jesya (Jurnal Ekonomi & Ekonomi Syariah), 1(1), 9–25. https://doi.org/10.36778/jesya.v1i1.7
[8] Munawir, M., Yusuf, A. M., Effendi, Z. M., & Afdal, A. (2018). Internal Locus of Control and Self-Concept as Factors Affecting the Career Maturity of High School Students. International Journal of Research in Counseling and Education, 1(2), 24. https://doi.org/10.24036/0018za0002
[9] Murty, W. A. (2015). Pengaruh kompensasi, motivasi dan komitmen organisasional terhadap kinerja karyawan bagian akuntansi pada perusahaan manufaktur di Surabaya. Artikel Ilmiah: Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Perbanas, 53(9), 1689–1699.
[10] Nasirin. (2018). Jurnal Ekobis Dewantara Vol. 1 No. 4 April 2018. Jurnal Ekobis Dewantara, 1(4), 53–62.
[11] Respatiningsih, I., & Sudirjo, F. (2015). Pengaruh Komitmen Organisasi, Motivasi, Kapabilitas dan Kepuasan Kerja terhadap Kinerja Pegawai (Studi Empirik Pada Inspektorat Kabupaten Pemalang). Jurnal Ilmiah UNTAG Semarang, 4(3), 2302–2752. file:///C:/Users/USER/Downloads/162-753-1-PB.pdf
[12] Septianingsih, H., Kirana, K. chandra, & Subiyanto, D. (2020). Pengaruh Kepemimpinan Transformasional, Disiplin Kerja, Dan Komitmen Organisasional Terhadap Kinerja Pegawai (Studi Pada Balai Pelestarian Cagar Budaya Diy). Malaysian Palm Oil Council (MPOC), 21(1), 1–9. http://mpoc.org.my/malaysian-palm-oil-industry/
[13] Sutaryo, K., & Purwana, D. (2017). the Impact of Leadership Style and Work Environment To Employeeâ€TMS Job Satisfaction With Organizational Culture As Moderating Variable At Balai Kesehatan Penerbangan Jakarta. JRMSI - Jurnal Riset Manajemen Sains Indonesia, 8(1), 139–161. https://doi.org/10.21009/jrmsi.008.1.08
[14] Wardani, R., Mukzam, M., & Mayowan, Y. (2016). Pengaruh Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Pada Karyawan Pt Karya Indah Buana Surabaya). Jurnal Administrasi Bisnis S1 Universitas Brawijaya, 31(1), 58–65.
[15] Wuryaningsih, & Kuswati, R. (2013). Analisis Pengaruh Locus of Control pada Kinerja Karyawan. Peran Perbankan Syariah Dalam Penguatan Kpasitas Umkm Menuju Kemandirian Ekonomi Nasional, 276–281. https://publikasiilmiah.ums.ac.id/bitstream/handle/11617/3818/25. Wuryaningsih dan Rini.pdf?sequence=1
Published
2021-05-30
How to Cite
Hendri, M., & Kirana, K. (2021). PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, LOCUS OF CONTROL, KOMITMEN ORGANISASI DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN DI ROY SENTOSO COLLECTION. Jurnal Inovasi Penelitian, 2(1), 119-128. https://doi.org/10.47492/jip.v2i1.611
Section
Articles