TY - JOUR AU - Thomas Putra Rhamadhan PY - 2023/01/01 Y2 - 2024/03/29 TI - PELESTARIAN BAHASA DAERAH MELALUI PROGRAM PENGENALAN KEBUDAYAAN & MENANAMKAN RASA BANGGA MENGGUNAKAN BAHASA DAERAH PALEMBANG JF - E-Amal: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat JA - EAmal VL - 3 IS - 1 SE - Articles DO - 10.47492/eamal.v3i1.2404 UR - https://stp-mataram.e-journal.id/Amal/article/view/2404 AB - Di masa kemajuan teknologi sekarang, malas bagi kaum milennial mengenal sejarah karna di anggap jadul, padahal kebudayaan adalah segala hal yang terkait dengan seluruh aspek kehidupan manusia, yang di hayati dan dimiliki bersama. Berdasarkan hasil observasi yang telah dilakukan pengusul, banyak anak remaja di palembang seiring dengan perkembangan era globalisasi maka terjadi tingkat pengalihan dari bahasa daerah ke bahasa Indonesia, fenomena yang terjadi di kota palembang, remaja akhir – dewasa awal di palembang sudah mulai menggunakan bahasa Indonesia di kehidupan sehari – hari nya. Berdasarkan hasil wawancara yang dilakukan pada remaja bernama Rizki. Melestarikan bahasa daerah merupakan  tanggung jawab bersama, baik pemerintah maupun masyarakat. ER -