PENDIDIKAN SEKSUAL BAGI REMAJA TERHADAP ORANG TUA SISWA DI SMKN 1 BATAM

  • Afif D Alba Program Studi Sarjana Keperawatan Pendidikan dan Pfofesi Ners Institut Kesehatan Mitra Bunda
  • Ditte Ayu Suntara Program Studi Sarjana Keperawatan Pendidikan dan Pfofesi Ners Institut Kesehatan Mitra Bunda
  • Devi Yulia Putri Program Studi Sarjana Keperawatan Pendidikan dan Pfofesi Ners Institut Kesehatan Mitra Bunda
  • Dedy Siska Program Studi Sarjana Keperawatan Pendidikan dan Pfofesi Ners Institut Kesehatan Mitra Bunda
Keywords: Edukasi, Pemahaman, Seksual Remaja & Orang Tua

Abstract

Penyakit kelamin adalah penyakit yang penularannya terutama melalui hubungan seksual. Cara hubungan kelamin tidak hanya terbatas secara genito-genital saja, tetapi dapat juga secara ora-genital, atau ano-genital, sehingga kelainan yang timbul akibat penyakit kelamin ini tidak terbatas hanya pada daerah genital saja, tetapi dapat juga pada daerah – daerah ekstra genital. Program pengabdian masyarakat ini dilaksanakan pada orang tua yang memiliki anak remaja yang bersekolah di SMK 1 Batam, dengan tujuan memberikan edukasi kepada masyarakat tentang Pemahaman terhadap seksual anak remaja. Metode yang digunakan dalam pengabdian ini adalah metode edukasi  langsung dengan penyampaian informasi. Hasil dari kegiatan pengabdian ini adalah bertambahnya pemahaman masyarakat tentang Peran Orang tua terhadap pendidikan seksual bagi remaja

References

[1] Ambarwati Eni. Dkk, (2019). Asuhan Kebidanan Komunitas. Nuha Medika. Yogjakarta
[2] Djuanda Adhi, dkk, (2017). Ilmu penyakit kulit dan kelamin. FKUI. Jakarta
[3] Adobe Reader – [HIV-AIDSbooklet_part3.pdf]
[4] Adobe Reader – [SSH-6135-IND.pdf]. chlamydia dan gonoroe
[5] Daili, S. F. 1999. Infeksi Genital Nonspesifik dalam Ilmu Penyakit Kulit dan Kelamin Edisi Ketiga. Jakarta: Balai Penerbit FKUI.
[6] Mansjoer, A.M.2000.Kapita Selekta Kedokteran Jilid 2 edisi ketiga.Jakarta: Media Aesculapius
[7] Dwi Yuli Handayani. 2018. https://www.suarasurabaya.net/kelanakota/2018/Lomba-Kampung-Pendidikan-Kampunge-Arek-Suroboyo-Apresiasi-Kampung-Peduli-Anak/
[8] Allmustaqiim.2019.https://www.kimgundih.com/2019/08/lounching-kp-kas 2019.html
Published
2021-05-25
How to Cite
Alba, A., Suntara, D., Putri, D., & Siska, D. (2021). PENDIDIKAN SEKSUAL BAGI REMAJA TERHADAP ORANG TUA SISWA DI SMKN 1 BATAM. E-Amal: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(2), 179-182. https://doi.org/10.47492/eamal.v1i2.584
Section
Articles